MESKI DI BULAN PUASA, UJI COBA TIM PORDA VS PPOPM TAK MENYURUTKAN FISIK PEMAIN
MGSTV-CIBINONG, Tim Porda kabupaten bogor jelang bk porda 2026 terus mempersiapkan seluruh cabang olahraga yang akan di turunkan dalam laga tersebut, diantaranya adalah cabang olah raga sepak bola. . dalam laga uji coba tim porda dilakukan versus tim ppopm karadenan…