MGSTV-KABUPATEN BOGOR Perhelatan olahraga bergengsi se tanah pasundan memang masih akan berlangsung di tahun 2026, namun persiapan cabang olahraga terus dimaksimalkan.
Tanpa terkecuali cabang olahraga arung jeram, saat ini pemasalan dan penjaringan atlet terus dilakukan, pengurus federasi arung jeram indonesia kabupaten bogor, tampak terlihat gencar melakukan sosialisasi dikalangan pelajar.
baca juga:
WARGA PERUMAHAN GUNUNG SINDUR DIANCAM DENGAN GOLOK VIRAL DI MEDIA SOSIAL
PULUHAN KENDARAAN TERJARING RAZIA DI JALAN TEGAR BERIMAN CIBINONG
Nantinya bagi mereka yang tertarik langsung di ajak terjun ke sungai untuk melihat dan merasakan langsung bermain arung jeram.
Target faji sendiri adalah menjaring cikal bakal atlet yang memang dipersiapkan untuk pekan olahraga provinsi, porprov jabar di tahun 2026.
Bagi para atlet yang sudah dijaring, mereka akan dibina dan dimaksimalkan kemampuannya melalui pelatcab yang bakal menjadi program lanjutan.
Adapun, target faji di porprov jabar nanti adalah bisa meraih prestasi terbaik tanpa harus melakukan mutasi atlet.
MGSTV-Cevi suryadi
tonton juga: