MUI Minta Umat Jaga Kondusifitas Di Pilkada Sukabumi
MGSTV-KOTA SUKABUMI Majelis ulama indonesia, kota sukabumi, minta dan himbau untuk menjaga kondusifitas dan stabilitas umat terutama, menjelang pilkada november 2024 mendatang.
Majelis ulama indonesia kota sukabumi meminta kepada seluruh umat atau masyarakat, untuk bisa menjaga kondusifitas dan stabilitas umat, terutama menjelang perhelatan pilkada serentak 2024.
baca juga:
Raperda Rpjmd Kabupaten Sukabumi 2025-2045 di Paripurnakan
Dua Pelaku Judi Online Dibekuk Polisi
Pernyataan tersebut di sampaikan ketua umum majelis ulana kota sukabumi, kiayi haji aab abdullah usai milad mui kota sukabumi ke 49 di gedung pusat kajian islam jalan veteran kota sukabumi kamis 1 agustus 2024,
Menurut aab abdullah. mui pada dasarnya adalah lembaga untuk menjaga amanah dan stabilitas umat, dan bukan diatas pemerintah atau dibawah pemerintah tetapi merupakan mitra amanah umat, dan mui dibentuk oleh umat, dan bukan milik seseorang dan kepentingan seseorang, dan merupakan lembaga umat yang senantiasa harus menjaga marwahnya, dan apabila ada yang mengatas namakan mui untuk kepentingan politik itu merupakan tidak benar dan pihaknya telah menegaskan sikap kepada seluruh pengurus kecamatan dan kelurahan dan seluruh umat, bahwa mui bersikap netral.
“karena mui itu pada dasarnya kita berhemat juga untuk menjaga stabilitas umat dan pada pememeritah juga jangan ada istilah bahwa mui itu diatas pemerintah atau dibawah pemerintah tapi mui itu akan mengguankan sodiqul umat mitrah mitrah dari pada pemerintah oleh karenanya kita tidak salah ketika kita menggunakan pemerintah dan sebagainya untuk kota sukabumi lebih lebih dalam menghadapi konflik sekarang ini kita sudah sampaikan bahwa marwah mui harus di jaga artinya mui di milik bersama bukan milik seseorang bukan milik seseorang”. k.h. aab abdullah, ketua mui kota sukabumi
Sementara itu, dihelatan milad mui kota sukabum yang ke 49 juga dihadiri forkopimda/ unsur kepemudaan knpi, dan juga digelar santunan kepada anak anak yatim piatu dan tasyakur binikmat acara.
MGSTV-muhammad ujang heryaman
tonton juga: